Atasi kesulitan warga sekitar, Satgas Pamtas Yonif 726/TML Tambal Perahu Nelayan

    Atasi kesulitan warga sekitar, Satgas Pamtas Yonif 726/TML Tambal Perahu Nelayan

    MERAUKE, - Keberadaan Satgas Pamtas Yonif 726/Tamalatea ditekankan untuk bisa mengatasi berbagai keluhan maupun kesulitan yang dirasakan oleh masyarakat di perbatasan Indonesia-Papua Nugini, tepatnya di Kabupaten Merauke, Papua.

    Hal tersebut dibuktikan oleh Satgas ketika menjumpai salah satu nelayan yang ada di Kampung Kondo, Distrik Naukenjerai, Kabupaten Merauke, Papua. Selasa (05/09/2023).

    Dengan tulus dan keikhlasan, Serda Yunus Margono memperbaiki perahu milik salah satu nelayan di Kampung Kondo. Diketahui, perahu itu mengalami kebocoran. “Kita perbaiki agar bisa digunakan kembali, ” kata Yunus.

    Bahkan, kata Yunus, beberapa personel Satgas pun ikut membantu memperbaiki salah satu perahu milik nelayan tersebut. Yunus berharap, perahu itu nantinya bisa digunakan kembali oleh sang pemilik.

    “Sebab, perahu itu digunakan untuk mencari sumber kehidupan. Mudah-mudahan tidak mengalami kerusakan lagi, ” jelasnya.

    merauke
    Achmad Sarjono

    Achmad Sarjono

    Artikel Sebelumnya

    Pererat Persaudaraan di Kampung Bumun, Satgas...

    Artikel Berikutnya

    Terus Mendukung Kemajuan di Perbatasan,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Pasiops Kodim 1710/Mimika Pimpin Apel Kesiapan Pasukan TNI Pada Pengamanan TPS Pemilukada Tahun 2024 BKO Polres Mimika
    Yakinkan Dapat Berjalan Dengan Lancar Dan Aman, Dandim 1710/Mimika Dampingi Wakapolda Papua  Pantau Langsung Pemungutan Suara Di TPS
    Hidayat Kampai: Nepo Baby, Privilege yang Jadi Tumpuan Kebijakan Publik?

    Ikuti Kami